Jika Lewati Rekor, Messi akan Sulit Dikejar

Reky Kalumataadmin Suara.Com
Senin, 20 Oktober 2014 | 08:59 WIB
Jika Lewati Rekor, Messi akan Sulit Dikejar

Suara.com - Lionel Messi kini sedang membidik rekor baru sebagai top skor sepanjang masa La Liga. Presiden klub Barcelona Josep Maria Bartomeu yakin bahwa Messi akan semakin sulit terkejar jika dia berhasil melewati rekor Telmo Zarra.

Messi mencetak satu gol saat mengatasi Eibar dan itu adalah koleksi gol ke-250 di La Liga. Kini Messi hanya butuh satu gol guna menyamai rekor Zarra dan itu bisa terjadi saat melawan Real Madrid di Santiago Bernabeu pekan depan.

Presiden klub Barca Bartomeu pun yakin bahwa Messi akan meraih rekor tersebut dalam laga El Clasico.

"Dia akan mencapai (rekor) itu dimana dia akan mencapainya. Messi memiliki musim yang hebat dan dia hanya tidak bisa mendapatkan gol lebih saat menghadapi Eibar karena kiper mereka sangat bagus," kata Bartomeu.

"Dia akan mengalahkan rekor dan setelah itu dia akan sangat sulit untuk dikejar oleh setiap orang," ujarnya. (Football Espana) 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI