Monchengladbach vs Inter, Nerazzurri Tak Punya Pilihan Selain Menang

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 01 Desember 2020 | 15:01 WIB
Monchengladbach vs Inter, Nerazzurri Tak Punya Pilihan Selain Menang
Ekspresi pelatih Inter Milan, Antonio Conte pada laga Liga Champions 2020/2021 kontra Borussia Monchengladbach yang dihelat di Giuseppe Meazza, Milan, Kamis (22/10/2020) dini hari WIB. [MIGUEL MEDINA / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meski percaya diri bisa mengamankan tiga poin dari kandang lawan, Conte tak menampik misi yang timnya jalani terbilang sulit nan terjal.

Borussia Monchengladbach tampil ciamik setidaknya di empat laga Grup B Liga Champions. Buktinya, mereka masih memuncaki klasemen dengan koleksi delapan poin.

"Ini tidak akan mudah, mereka telah menunjukkan kekuatan mereka, tetapi bagi kami ini adalah kesempatan untuk menemukan konsistensi dan membiasakan diri bermain dalam permainan yang menentukan. Ini ujian besar lainnya bagi kami," kata Conte.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI