Untuk sementara AC Milan tertahan di peringkat kedua klasemen Liga Italia 2020/2021 dengan raihan 49 poin, tertinggal empat angka dari Inter yang kukuh bertengger di puncak.
Sedangkan untuk zona Liga Champions alias peringkat empat yang diduduki Atalanta, AC Milan hanya terpaut enam angka.