Prediksi Piala Menpora 2021: Madura United Vs PSS Sleman

Selasa, 23 Maret 2021 | 10:22 WIB
Prediksi Piala Menpora 2021: Madura United Vs PSS Sleman
Dokumen latihan klub Madura United pada musim kompetisi Liga 1 Indonesia 2021 sebelum Pandemi COVID-19. (Antara / MO Madura United)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Madura United memiliki catatan yang kurang apik saat berjumpa dengan PSS Sleman. Tiga kali berhadapan dengan Elang Jawa --julukan PSS-- sejak 2019, mereka memetik satu kali menang, seri, dan kalah.

Perkiraan susunan pemain:

Madura United (4-3-3): Muhammad Ridho; Marckho Meraudje, Fachruddin Aryanto, Kadek Raditya, Andik Rendika Rama; Jacob Pepper, Asep Berlian, Slamet Nurcahyo; Bayu Gatra, Beto Goncalves, Ronaldo Kwateh.

Pelatih: Rahmad Darmawan (Indonesia).

PSS Sleman (4-3-3): Ega Rizky; Bagus Nirwanto, Fabiano Beltrame, Asyraq Gufron, Arthur Irawan; Kim Jeffrey Kurniawan, Misbakhus Solikin, Irkham Zahrul mila; Irfan Jaya, Saddam Emiruddin Gafar, Irfan Bachdim.

Pelatih: Dejan Antonic (Serbia).

Jadwal siaran langsung
Madura United vs PSS Sleman
Stadion: Si Jalak Harupat, Bandung
Kick-off: 15.15 WIB
Live: Indosiar dan streaming vidio.com

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI