Hasil Bola Tadi Malam: Liga Inggris, Liga Italia, hingga Liga Spanyol

Arief Apriadi Suara.Com
Senin, 20 September 2021 | 07:10 WIB
Hasil Bola Tadi Malam: Liga Inggris, Liga Italia, hingga Liga Spanyol
Gelandang serang Manchester United, Jesse Lingard (kiri) usai mencetak gol ke gawang West Ham United pada laga Liga Inggris di London Stadium, Minggu (19/9/2021) malam WIB. [Ian KINGTON / AFP]

Dari Liga Spanyol, Real Madrid juga melakoni comeback luar biasa saat bertandang ke markas Valencia. Sempat tertinggal sejak menit 66, Los Blancos akhirnya comeback memukul tuan rumah dengan skor 1-2 di ujung laga.

Real Madrid lebih dulu tertinggal setelah Hugo Duro mencetak gol pada menit ke-66. Los Blancos baru bisa menyamakan kedudukan lewat Vinicius Junior pada menit ke-86, sebelum Karim Benzema mencetak gol kemenangan dua menit jelang waktu normal berakhir.

Hasil ini membawa Real Madrid kokoh memuncaki La Liga Spanyol musim ini dengan 13 poin dari lima pertandingan. Sementara Valencia tertahan di peringkat ketiga dengan 10 poin.

Hasil bola tadi malam, Minggu hingga Senin (20/9/2021) dini hari WIB:

Liga Inggris

Brighton vs Leicester (2-1)
West Ham vs Manchester United (1-2)
Tottenham vs Chelsea (0-3)

Liga Spanyol

Alaves vs Osasuna (0-2)
Mallorca vs Villarreal (0-0)
Real Sociedad vs Sevilla (0-0)
Real Betis vs Espanyol (2-2)
Valencia vs Madrid (1-2)

Liga Italia

Baca Juga: Ditumbangkan Verona 3-2, Roma-nya Mourinho Akhirnya Kalah Juga

Selernitana vs Atalanta (0-1)
Empoli vs Sampdoria (0-3)
Venezia vs Spezia (1-2)
Lazio vs Cagliari (2-2)
Verona vs Roma (3-2)
Juventus vs Milan (1-1)

Bundesliga Jerman

Stuttgart vs Bayer Leverkusen (1-3)
Borissia Dortmund vs Union Berlin (4-2)
Wolfsburg vs Eintracht Frankfurt (1-1)

Ligue 1 Prancis

Saint-Etienne vs Bordeaux (1-2)
Nice vs Monaco (2-2)
Angers vs Nantes (1-4)
Clemont Foot vs Brest (1-1)
Reims vs Lorient (0-0)
Troyes vs Montpellier (1-1)
Marseille vs Rennes (2-0)
PSG vs Lyon (2-1).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI