Top Bola Sepekan: Intip Pesona Cha Young-joo, Istri Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong

Reky Kalumata Suara.Com
Minggu, 26 Desember 2021 | 08:16 WIB
Top Bola Sepekan: Intip Pesona Cha Young-joo, Istri Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong saat memimpin anak asuhannya berlatih di di Stadion Bukit Gombak, Jumat (3/12/2021) (dok. PSSI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Kalah 1-4, Pelatih Malaysia Akui Timnya Sulit Imbangi Indonesia

Pesepak bola Timnas Indonesia Ricky Kambuaya (kiri) berusaha melewati pesepak bola Timnas Malaysia Putera Nadher (kanan) dalam pertandingan grup B Piala AFF 2020 di National Stadium, Singapura, Minggu (19/12/2021). Indonesia menang dengan skor 4-1 dan lolos ke babak semi final Piala AFF. ANTARA FOTO/Humas PSSI/app/aww.
Pesepak bola Timnas Indonesia Ricky Kambuaya (kiri) berusaha melewati pesepak bola Timnas Malaysia Putera Nadher (kanan) dalam pertandingan grup B Piala AFF 2020 di National Stadium, Singapura, Minggu (19/12/2021). Indonesia menang dengan skor 4-1 dan lolos ke babak semi final Piala AFF. ANTARA FOTO/Humas PSSI/app/aww.

Pelatih timnas Malaysia Tan Cheng Hoe mengakui skuadnya sulit mengimbangi intensitas bermain Indonesia dalam laga pamungkas Grup B Piala AFF 2020, Minggu malam tadi sehingga kalah 1-4.

"Intensitas pertandingan memang tinggi dan sayangnya kami tak bisa menurunkan dua bek tengah kami. Itu yang membuat lini belakang kami tidak stabil. Tentu kami kecewa dengan kekalahan ini," kata Tan dalam konferensi pers virtual setelah pertandingan, Minggu malam seperti dimuat Antara.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI