Daftar Nilai Pasar Skuat Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23 2023, Siapa Paling Tinggi dan Rendah?

Selasa, 15 Agustus 2023 | 15:00 WIB
Daftar Nilai Pasar Skuat Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23 2023, Siapa Paling Tinggi dan Rendah?
Kiper Timnas Indonesia, Ernando Ari saat berlatih di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Selasa (13/6/2023), jelang laga kontra Palestina di FIFA Matchday pada 14 Juni 2023. [PSSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sedangkan pemain dengan nilai pasar termurah adalah penyerang muda milik Persita Tangerang yang jadi debutan di Timnas Indonesia U-23, Esal Sahrul.

Diketahui, pemain yang tengah naik daun di Liga 1 2023/2024 itu hanya punya nilai pasar ratusan juta rupiah saja, yakni sebesar Rp173,82 juta.

Lantas bagaimana dengan pemain lainnya? Berikut daftar lengkap nilai pasar skuat Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23 2023.

Kiper:

Ernando Ari: Rp 3,48 miliar
Daffa Fasya: Rp434,54 juta
Nuri Agus: Rp434,54 juta

Bek:

Alfeandra Dewangga: Rp3,91 miliar
Bagas Kaffa: Rp3,91 miliar
Muhammad Ferarri: Rp3,04 miliar
Komang Teguh: Rp1,74 miliar
Frengky Missa: Rp1,74 miliar
Kadek Arel: Rp434,54 juta
Haykal Al Hafiz: -

Gelandang:

Beckham Putra: Rp4,35 miliar
Mohammad Kanu: Rp3,04 miliar
Arkhan Fikri: Rp2,61 miliar
Robi Darwis: Rp1,74 miliar
Jeam Kelly Sroyer: Rp1,74 miliar
Rifky Dwi Septiawan: Rp1,3 miliar
Esal Sahrul: Rp173,82 juta

Baca Juga: Fakhri Husaini Beri Kritik Menohok Soal Seleksi Timnas Indonesia U-17: Cuma Lucu-lucuan

Penyerang:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI