Ini 4 Alasan Jangan Memakan Roti

Laban Laisila Suara.Com
Sabtu, 25 Oktober 2014 | 05:42 WIB
Ini 4 Alasan Jangan Memakan Roti
roti

Suara.com - Anda mungkin saja penggemar sandwich kelas berat. Atau bahkan menu yang satu ini tak pernah lewat dari hidangan sarapan. Tapi sebetulnya roti bukanlah dikategorikan sebagai makanan sehat.
 
Inilah empat alasan anda harus menghindari roti jika memungkinkan:
 

1.       Kurang nutrisi
 Tidak seperti makanan lain, roti, terutama roti putih yang terbuat dari bahan kurang nutrisi. Sementara roti yang terbuat dari gandum sedikit lebih baik dan lebih banyak nutrisinya. Jika memang harus memilih roti, carilah roti yang terbuat dari gandum.


2.       Mengandung banyak garam
Kebanyakan jenis roti, terutama jenis yang dibeli dari supermarket banyak mengandung garam. Jadi, jika anda mengkonsumsinya maka bisa mengurangi jumlah natrium dalam tubuh secara signifikan.
Tentu saja itu hanya satu irisan roti memang tidak akan melakukan kerusakan. Tapi lebih baik anda membuatnya sendiri tanpa menambahkan banyak garam.

 3.      Menambah berat badan
Jika anda makan terlalu banyak roti, karena banyak mengandung karbohidrat, garam, gula halus dan pengawet pasti membuat berat badan anda bertambah.

 
4.       Tidak membuat kenyang
Karena beberapa jenis roti kurang nutrisi, maka sudah pasti anda mungkin tidak merasa kenyang, karena tidak mengisi!

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

REKOMENDASI

TERKINI