Jika ada hal-hal yang membuatmu penasaran, jangan takut untuk menanyakannya pada si dia. Pasanganmu akan menjawabnya dengan senang hati.
8. Scorpio
Buatlah satu tempat yang spesial untukmu menghabiskan waktu dengan pasangan. Ini bisa membuat hubunganmu dengannya menjadi lebih lekat.

9. Sagitarius
Ikuti kata hatimu dan buatlah waktu yang menyenangkan untuk dihabiskan berdua. Jangan sampai rasa takut menghalangimu.
10. Capricorn
Cobalah untuk membagikan harapan dan isi hatimu kepada si dia. Bersikaplah terbuka, pasanganmu akan menjaga rahasiamu.
11. Aquarius
Perasaanmu kepadanya semakin bertambah dalam hari ini. Luangkan sedikit waktu untuk membicarakan masa depan kalian.
Baca Juga: Wow! 5 Zodiak Ini Bakal Ketemu Jodoh di Bulan Mei
12. Pisces
Ada banyak hal yang membuatmu tidak yakin. Kamu bahkan berasumsi pasanganmu menyimpan rahasia. Sebelum menuduhnya, cobalah cari jawaban yang pasti lebih dulu.