Ini 7 Alasan Curhat dengan Teman Lebih Nyaman Dibanding Orang Lain

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Jum'at, 26 Februari 2021 | 18:50 WIB
Ini 7 Alasan Curhat dengan Teman Lebih Nyaman Dibanding Orang Lain
Ilustrasi teman. (Unsplash/Priscilla D)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seorang teman akan bersikap netral terhadap masalah yang dihadapi. Hal ini membuatnya tidak menghakimi orang yang terlibat dalam masalah. Biasanya, ia akan melihat dari sisi permasalahan sehingga dapat mencari jalan keluar untuk mengatasinya.

7. Teman dapat dipercaya

Salah satu alasan kuat bercerita dengan teman adalah hal baik karena mereka dapat dipercaya. Saat memiliki teman yang sudah berhubungan dengan erat, segala permasalah intim yang dialami pasti diketahui satu sama lain. Hal ini karena teman dapat memiliki ikatan kepercayaan satu sama lain.

Penulis: Fajar Ramadhan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI