Ayah Mayang Lebih Sopan, Beda Adab Haji Faisal dan Doddy Sudrajat saat Berbagi Dengan Anak Yatim

Farah Nabilla Suara.Com
Rabu, 03 April 2024 | 13:08 WIB
Ayah Mayang Lebih Sopan, Beda Adab Haji Faisal dan Doddy Sudrajat saat Berbagi Dengan Anak Yatim
Haji Faisal dan Doddy Sudrajat (Instagram)

Berbeda dengan Haji Faisal yang mendapatkan sejumlah komentar julid, momen Doddy Sudrajat dan Mayang membagikan santunan justru mendapatkan respons positif.

Hal itu disebabkan, Doddy dan Mayang membagikan santunan pada anak yatim di dalam rumah, tidak seperti keluarga besannya.

Dalam video terlihat Doddy tengah mengenakan busana muslim berwarna putih dan Mayang tampil ayu dengan baju gamis warna hijau dan jilbab cokelat.

Keduanya nampak kompak membagikan santunan untuk anak yatim. Mayang memberikan amplop berisikan uang, sementara Doddy memberikan bingkisan makanan.

Video tersebut lantas viral dan diunggah oleh sejumlah akun media sosial. Salah satunya yakni akun TikTok @gustavsetiadi.

Tak hanya sekadar mengunggah video, akun itu juga mengapresiasi momen santunan anak yatim yang dilakukan oleh Doddy dan Mayang.

"Daddy dan Mayang bagi-bagi rezeki untuk anak yatim piatu," tulis akun TikTok @gustavsetiadi, dikutip pada Rabu (3/4/2024).

Kontributor : Damayanti Kahyangan

Baca Juga: Ketemu di Pemakaman Stevie Agnecya, Ibunda Fadly Faisal dan Rebecca Klopper Gak Saling Sapa

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI