Lowongan Kerja untuk Ibu Rumah Tangga yang Bisa Dikerjakan di Rumah

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 13 Mei 2025 | 08:55 WIB
Lowongan Kerja untuk Ibu Rumah Tangga yang Bisa Dikerjakan di Rumah
Ilustrasi lowongan kerja untuk ibu rumah tangga yang bisa dikerjakan di rumah (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain itu, pekerjaan ini juga menyenangkan, terlebih lagi jika kamu aktif di media sosial. Kamu juga tidak perlu memiliki latar belakang IT.

Untuk bisa menjadi admin media sosial, kamu cukup pelajari dasar-dasar media sosial marketing.

Kamu juga bisa menggunakan tools seperti Canva untuk membuat konten visual. Kamu bisa menawarkan jasa ke usaha kecil di sekitar rumah

3. Jualan Online

Berjualan online saat ini menjadi pilihan yang sangat populer di kalangan ibu rumah tangga.

Ibu rumah tangga bisa menjual barang-barang online seperti makanan ringan, kerajinan tangan, pakaian, hingga barang preloved.

Kelebihan dengan jualan secara online yaitu modal fleksibel (bisa dimulai dari modal kecil).

Jualannya bisa memanfaatkan platform gratis seperti Shopee, Tokopedia, Instagram, TikTok, dan platform lainnya. Selain itu, bisa kerja sambil menjaga anak

4. Les atau Kursus Online

Jika kamu memiliki keahlian tertentu, seperti mengajar anak-anak, main alat musik, atau kemampuan bahasa asing, maka kamu bia coba membuka jasa les  atau kursus online dari rumah. Ide ini cocok untuk para ibu rumah tangga.

Adapun kelebihan dengan membuka jasa les atau kursus online ini yaitu pendapatan stabil jika sudah punya murid tetap.

Baca Juga: McDonald's Mau Buka Lowongan Kerja, Ini Kriterianya

Selain itu, pekerjaan ini juga bisa dilakukan secara online dari rumah lewat Zoom atau Google Meet

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI