Loopster merupakan platform edit video online populer. Platform ini mudah dipakai pemula. Anda bisa mengedit video hingga nampak profesional. Platform ini menyediakan koleksi sound effect yang bervariasi. Dengan ini Anda bisa menambahkan effect agar videomu lebih menarik. Kunjungi situsnya (di Loopster).
5. Kizoa
Platform edit video online selanjutnya ialah Kizoa. Paltform ini dikenal luas karena memberikan fasilitas efek khusus dalam hal ukuran, durasi, waktu, posisi dan lain sebagainya. Anda juga bisa menambahkan fitur animasi ke dalam videomu. Kunjungi situsnya (di Kizoa).
6. Animoto
Salah satu edit video online yang dipakai oleh profesional baik untuk keperluan bisnis atau pun pribadi adalah animoto. Hasil edit di platform ini bisa diformat sesuai dengan ukuran yang direkomendasikan oleh Facebook, Instagram, atau Picasa. Animoto dilengkapi dengan koleksi musik. Kunjungi situsnya (di Animoto).
7. Wideo
Wideo disebut-sebut sebagai video edit online yang cocok untuk kebutuhan video marketing. Selain itu juga cocok untuk proyek promosi produk atau branding perusahaan. Kunjungi situsnya (di Wideo).
8. PowToon
Alat edit video online all-in-one ialah PowToon. Disebut all in one karena dapat digunakan untuk kepentingan pribadi, profesional, dan pendidikan. PowToon menyediakan Template siap pakai. Ada opsi fitur drag and drop sederhana. Kunjungi situsnya (di PowToon).
Baca Juga: Trik Membuat Video Menjadi Lebih Menarik dan Profesional
9. YouTube Creator Tools