Mudah dan Cepat, Begini Cara Unduh Game di Laptop

Kamis, 11 Februari 2021 | 07:00 WIB
Mudah dan Cepat, Begini Cara Unduh Game di Laptop
Ilustrasi game online e-Sports Dota 2. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Cara download game di laptop melalui Discord

Aplikasi Discord. (discordapp.com)
Cara download game di laptop. (discordapp.com)

Gamers tentu sudah tidak asing dengan aplikasi Discord yang biasanya digunakan untuk berkomunikasi. Cara download game di laptop melalui Discord juga cukup mudah yaitu dengan masuk ke aplikasi tersebut.

Selanjutnya, pengguna hanya perlu memilih game yang diinginkan untuk melakukan proses download dan install dengan mudah dan praktis.

4. Cara download game di laptop melalui situs resmi

Ilustrasi gamer PC. (unsplash/ Emmanuel)
Cara download game di laptop. (unsplash/Emmanuel)

Cara terakhir untuk melakukan download game di laptop adalah melalui situs resmi game tersebut. Biasanya pihak game menyediakan layanan download game secara gratis maupun berbayar.

Untuk bisa mendapatkan game yang diinginkan, pengguna hanya perlu mengakses layanan tersebut dan melakukan download game sebelum memainkannya di laptop.

Sebagai gamers yang kerap bermain game di laptop, cara download game di laptop ini patut kamu coba.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI