Game pada platform ini belakangan ramai diperbicangkan, karena semakin canggihnya teknologi yang semakin memudahkan anda dalam bermain game. Jenis games ini bisa anda mainkan dimanapun dan kapanpun, karena anda hanya memerlukan ponsel pintar sebagai sarana bermainnya.
3. Console Games
Jenis game ini adalah yang paling umum di telinga kita, karena pasalnya untuk bermain game ini anda membutuhkan sebuah konsol khusus seperti Playstation dan Xbox. Kedua konsol tersebut memang sudah sedari dulu menjadi pionir dalam industry game, kemajuan teknologi seperti sekarang ini juga memilki pengaruh terhadap perkembangan games. Anda bisa merasakan penglaman bermain game secara maksimal dengan menggunakan game konsol.
4. Handheld Games
Selanjutnya adalah handheld games, game jenis ini juga termasuk kategori game konsol tetapi yang membedakannya adalah ukuran dari game konsol ini. Umumnya handheld games lebih mudah dibawa, contohnya seperti PSP, Nintendo DS dan Nintendo Switch.
Genre Games Simulasi Memasak
Setiap games memiliki genre tertentu, tujuan dibuatnya genre yang beraneka ragam adalah untuk memberikan pengalaman bermain yang berbeda bagi setiap playernya. Salah satu genre game yang digandrungi adalah genre game simulasi memasak.
Cara bermain game simulasi memasak terbilang cukup mudah, anda akan merasakan pengalaman untuk menjadi koki yang menyediakan makanan bagi pelangannya.
Berikut adalah game-game dengan dengan genre memasak yang bisa anda akses secara online:
Baca Juga: Open Beta Resident Evil ReVerse Dapat Diakses Minggu Ini
1. Game online memasak lewat situs https://www.onlinegame.co.id/t/memasak