3. Magic Shoes
Item yang wajib dimiliki selanjutnya adalah Magic Shoes. Item yang satu ini mengurangi kecepatan pendinginan dan pelatihan.

4. Windtalker
Windtalker merupakan build item yang wajib dibeli karena dapat memberikan tiga keuntungan.
Windtalker akan memberikan 40 persen peningkatan Attack Speed, tambahan 20 Movement SPD, dan memberikan peningkatan 10 persen Critical Chance.
5. Malefic Roar
Build terakhir yang paling ampuh adalah Malefic Roar. Item ini bisa memberikan banyak Physical Attack sehingga hero Ling akan lebih mematikan.
Dengan item ini, pemain akan diberikan tambahan 60 Physical Attack.
Rekomendasi lima build Ling paling ampuh 2022 di Mobile Legends ini dapat digunakan pemain ketika memakai karakter tersebut di pertandingan. Dengan menerapan build Ling di atas, pemain akan mengantongi victory. Selamat mencoba! (Damai Lestari)
Baca Juga: Klaim Kode Redeem ML 2 Oktober 2022, Dijamin Dapat Skin Permanen Gratis