Ketemu Claude di Rank? Lawan Pakai Hero Marksman Ini

Amelia Prisilia Suara.Com
Minggu, 18 Februari 2024 | 15:32 WIB
Ketemu Claude di Rank? Lawan Pakai Hero Marksman Ini
Hero Claude di Mobile Legends. (Moonton Games)

Suara.com - Dari berbagai META yang ada, Claude tidak kehilangan popularitas sebagai goldlaner andalan. Ketika bertemu hero ini di rank, pastikan untuk menggunakan hero marksman macam Popol Kupa yang bisa menjadi counter Claude.

Claude diunggulkan dengan mobilitas tinggi dan damage yang menyakitkan. Kelebihan lainnya dari hero ini adalah attack speed tinggi yang membuatnya bisa menjadi momok bagi lawan.

Keunggulan utama dari Claude adalah skill ultimate miliknya yaitu Blazing Duet. Dengan skill ini, Claude bisa masuk memberi damage ke arena war dan kabur dengan cepat sebelum berhasil ditangkap oleh lawan.

Sejak early game, basic attack Claude sudah sangat menyakitkan tanpa perlu menunggu hingga item yang ia butuhkan terpenuhi. Hero ini membuatnya semakin mengerikan bagi lawan.

Berbeda dari hero lainnya, Claude cenderung mandiri dan mampu mempertahankan turret miliknya seorang diri. Hero ini juga sangat berani melakukan by one dengan lawan yang mencoba menyerangnya.

Hero Popol dan Kupa di Mobile Legends. (Moonton Games)
Hero Popol dan Kupa di Mobile Legends. (Moonton Games)

Jika bertemu dengan hero ini di rank, kamu bisa menggunakan hero marksman macam Popol Kupa sebagai counter Claude. Hero tersebut langsung menjadi momok untuk Claude ketika bertemu di goldlane.

Menggunakan combo skill Bite Em' Kupa dan Popol's Surprises, Popol Kupa bisa menghadirkan efek stun yang mengganggu untuk Claude. Jebakan dari hero ini bisa menjadi mimpi buruk untuk Claude yang sulit kabur karenanya.

Ketika skill ultimate Popol Kupa ini sudah siap, maka efek stun dari jebakan-jebakan tersebut akan membuat pergerakan Claude terhambat. Tidak perlu khawatir, kamu bisa menggunakan Popol Kupa sebagai counter Claude.

Baca Juga: Hero Counter Mathilda, Skill Ultimate Jadi Gak Berguna Lawan Fighter Ini

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI