58 HP Siap Terima Realme UI 7, Janjikan Antarmuka Lebih Optimal

Senin, 14 Juli 2025 | 16:36 WIB
58 HP Siap Terima Realme UI 7, Janjikan Antarmuka Lebih Optimal
Logo Realme. (Realme)

Neo Series

Realme Neo 7
Realme Neo 7 SE
Realme Neo 7 Turbo
Realme Neo 7x

C Series

Realme C75
Realme C75x
Realme C73
Realme C71
Realme C67
Realme C65
Realme C63
Realme C61

P Series

Realme P3
Realme P3 Pro
Realme P3 Ultra
Realme P3x
Realme P2 Pro
Realme P1
Realme P1 Pro
Realme P1 Speed

Note Series

Realme Note 60
Realme Note 60x

Cara Cek Ketersediaan Update

Baca Juga: 5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan yang Bikin iPhone dan Samsung Minder!

  1. Buka menu Pengaturan (Settings)
  2. Gulir ke bawah, pilih Tentang Ponsel (About Phone)
  3. Ketuk opsi Pembaruan Perangkat Lunak (Software Update)
  4. Tunggu sebentar hingga sistem memeriksa pembaruan

Langkah-Langkah Update Realme UI 7

  1. Cek ketersediaan update
  2. Siapkan HP sebelum update
  3. Unduh update
  4. Instal update Realme UI 7
  5. Tunggu hingga proses selesai
  6. Buka kembali Pengaturan > Tentang Ponsel
  7. Periksa versi Realme UI yang tertera, pastikan sudah tertulis Realme UI 7

Sebagai catatan, sebelum menerima pembaruan Realme UI 7 berbasis Android 16 ini, pastikan HP kamu memiliki ruang penyimpanan yang cukup dan daya baterai minimal 50 persen.

Jangan lupa juga untuk mencadangkan data penting untuk menghindari kehilangan data saat proses instalasi Realme UI 7 di HP Realme berlangsung.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI