VIDEO: Upss, Mariah Carey Lipsync dalam Konser, Lupa Lirik Pula

Ardi Mandiri Suara.Com
Rabu, 04 Februari 2015 | 10:53 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Mariah Carey kembali menunjukkan performa buruk di dalam konser. Kali ini, penyanyi seksi itu tertangkap melakukan lipsync dalam Jazz And Blues Festival di Jamaika, beberapa waktu lalu.

Parahnya, saat melakukan lipsync, Mariah pun turut lupa sejumlah bait dalam lirik lagu yang dinyanyikan.

Sebelumnya, Mariah Carey juga kerap menunjukkan performa buruk dalam konser. Saat Natal lalu, Mariah pernah kesulitan menggapai nada tinggi, padahal dia adalah penyanyi dengan suara amat tinggi. (WHATS_ON_MY_MIND/ Youtube)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI