5. Manchester United dan Juventus Dikabarkan Setuju Tukar Guling Pogba-Dybala

Manchester United dan Juventus dikabarkan setuju untuk melakukan pertukarang pemain. Pemain yang jadi subjek transaksi kedua klub adalah Paul Pogba dan Paulo Dybala.
Juventus telah melakukan kontak terbaru dengan Manchester United terkait Pogba. Si Nyonya Tua menjadikan gelandang Timnas Prancis itu sebagai incaran utama di bursa transfer.