Top Bola Sepekan: Main Tarkam Ricuh, Eks Pemain Timnas Disuruh Pulang Emak

Reky Kalumata Suara.Com
Minggu, 22 November 2020 | 07:00 WIB
Top Bola Sepekan: Main Tarkam Ricuh, Eks Pemain Timnas Disuruh Pulang Emak
Pesepak bola Indonesia Bayu Gatra (tengah) mengangkat kedua tangannya setelah berhasil membobol gawang Maladewa pada penyisihan grup E Asian Games 2014 di Incheon, Korsel, Kamis (18/9). Indonesia berhasil mengalahkan Maladewa dengan skor 4-0. [Antara/Saptono]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Manchester United dan Juventus Dikabarkan Setuju Tukar Guling Pogba-Dybala

Paul Pogba (kiri) saat masih di Juventus bersama Paulo Dybala (kanan) setelah menjuarai Coppa Italia setelah di final mengalahkan AC Milan di Stadion Olimpico. AFP PHOTO / FILIPPO MONTEFORTE
Paul Pogba (kiri) saat masih di Juventus bersama Paulo Dybala (kanan) setelah menjuarai Coppa Italia setelah di final mengalahkan AC Milan di Stadion Olimpico. AFP PHOTO / FILIPPO MONTEFORTE

Manchester United dan Juventus dikabarkan setuju untuk melakukan pertukarang pemain. Pemain yang jadi subjek transaksi kedua klub adalah Paul Pogba dan Paulo Dybala.

Juventus telah melakukan kontak terbaru dengan Manchester United terkait Pogba. Si Nyonya Tua menjadikan gelandang Timnas Prancis itu sebagai incaran utama di bursa transfer.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI