3. Terancam Dipecat Real Madrid, Zinedine Zidane Tetap Tenang
![Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane. [OSCAR DEL POZO / AFP]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/11/04/31408-zinedine-zidane-real-madrid.jpg)
Zinedine Zidane mengaku tetap tenang meski posisinya sebagai pelatih Real Madrid terancam setelah disingkirkan dari Copa del Rey oleh sepuluh pemain tim divisi Segunda B Alcoyano pada Kamis (21/1/2021).
Posisi pelatih asal Prancis itu di Bernabeu mulai terancam setelah serangkaian hasil buruk belakangan ini dan kemunduran terbaru ini dipastikan menambah tekanan yang sudah diterimanya, tetapi Zidane berusaha untuk tetap tenang.
4. Kekasih Paulo Dybala Blak-blakan Bicarakan Orientasi Seksualnya

WAGs Juventus, Oriana Sabatini, mendapatkan sorotan publik karena sangat blak-blakan mengungkapkan orientasi seksualnya. Sabatini mengaku dirinya mungkin adalah seorang biseksual.
Hal tersebut diketahui dari unggahan Stories Instagram Sabatini baru-baru ini. Kekasih Paulo Dybala ini awalnya membuka sesi tanya jawab dengan netizen di Instagramnya.
Baca Juga: Persipura Minta PSSI Prioritaskan Masalah Perizinan
5. Jaga Bentuk Tubuh, Georgina Rodriguez Pamer Pose Seksi di Gym