Profil Mohamed Khalil, Atlet Olimpiade 2020 yang Mirip Bruno Fernandes

Irwan Febri Rialdi Suara.Com
Senin, 26 Juli 2021 | 15:46 WIB
Profil Mohamed Khalil, Atlet Olimpiade 2020 yang Mirip Bruno Fernandes
Atlet taekwondo Tunisia, Mohamed Khalil Jendoubi menunjukan medali perak yang dia dapat setelah kalah dari Vito Dell'aquila di partai final kelas 58kg, di Makuhari Messe Hall, 24 Juli 2021. Javier SORIANO / AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebetulnya, pertarungan antara Khalil dengan Dell’Aquila berlangsung menarik dan menegangkan.

Sebab, kedua atlet ini sempat mendapat skor sama kuat 10-10. Namun, 15 detik menjelang duel berkahir, Dell’Aquila sukses menang setelah meraih serangkaian serangan yang berbuah nilai.

Kontributor: Muh Adif

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI