Meskipun ia ingin meninggalkan PSG, ia tetap memberikan penampilan terbaiknya selama masih terikat kontrak dengan raksasa Prancis tersebut.
"Saya sudah cukup lama berkecimpung di sepak bola untuk mengetahui bahwa kebenaran kemarin belum tentu hari ini, atau besok," katanya.
Penulis: Aulia Ivanka Rahmana