Belgia vs Prancis: Menang 3-2, The Blues Tantang Spanyol di Final Nations League

Bangun Santoso Suara.Com
Jum'at, 08 Oktober 2021 | 05:06 WIB
Belgia vs Prancis: Menang 3-2, The Blues Tantang Spanyol di Final Nations League
Para pemain Belgia tampak lesu menyaksikan para pemain Prancis merayakan gol kemenangan 3-2 di semifinal Nations League 2021 di di Allianz Stadium, Turin, Italia, Jumat (8/10/2021) dini hari WIB. (Foto: AFP)

Prancis akan berhadapan dengan Spanyol di final UEFA Nations League 2021, yang digelar pada 10 Oktober di San Siro.

Susunan Pemain:

Belgium (3-4-3): Thibaut Courtois; Toby Alderweireld, Jason Denayer, Jan Vertonghen; Timothy Castagne (90' Michy Batshuayi), Axel Witsel, Youri Tielemans (70' Hans Vanaken), Yannick Carrasco; Kevin De Bruyne, Romelu Lukaku, Eden Hazard (74' Leandro Trossard).

Prancis (3-4-1-2): Hugo Lloris; Jules Kounde, Raphael Varane, Lucas Hernandez; Benjamin Pavard (75' Leo Dubois), Paul Pogba, Adrien Rabiot (75' Aurelien Tchouameni), Theo Hernandez; Antoine Griezmann; Karim Benzema (90' Jordan Veretout), Kylian Mbappe.

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI