Selanjutnya, timnas Indonesia akan menghadapi Laos pada 12 Desember mendatang, sebelum berjumpa Vietnam tiga hari berselang.
Di partai pamungkas, Evan Dimas Darmono dan kawan-kawan akan berhadapan dengan Malaysia. Laga bakal berlangsung di National Stadium, Singapura pada 19 Desember 2021.