Ikut Diserang Imbas Haruna Soemitro, Madura United Bikin Pengumuman Ini

Arif Budi Suara.Com
Senin, 17 Januari 2022 | 20:16 WIB
Ikut Diserang Imbas Haruna Soemitro, Madura United Bikin Pengumuman Ini
Pemain Madura United dan manager Haruna Soemitro (kiri) menyapa suporter usai menang atas Persela dalam pertandingan babak delapan besar Piala Presiden 2019 melawan Persela di Stadion Surajaya Lamongan, Jawa Timur, Minggu (31/3/2019).Madura United memenangi pertandingan dengan skor 2-1. ANTARA FOTO/Syaiful Arif/pras.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Sejak pengunduran diri Rahmad Darmawan sebagai Manajer sekaligus Pelatih Madura United, sampai hari ini jabatan tersebut masih belum terisi, karena perusahaan sedang menjaring sosok yang tepat untuk posisi Manajer."

"Dalam pekan ini, posisi Manajer Madura United FC akan segera terisi. Direktur Utama PT. PBMB, Zia Ul Haq," tutup pengumuman itu.

Sementara itu, kini Madura United berada di posisi ke-13 klasemen sementara Liga 1. Mereka mengumpulkan 21 poin dari 19 pertandingan yang sudah dilakoni.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI