Tim hukum yang bertindak atas nama bintang Manchester United itu berpendapat bahwa banyak informasi yang diperoleh secara ilegal oleh situs Football Leaks.
Dan merupakan pelanggaran hak istimewa pengacara-klien, pria Portugal terus membantah klaim yang menyebut ia telah melakukan pemerkosaan.
Penulis: Eko Isdiyanto