5 Hits Bola: 3 Pemain Manchester United yang Jadi Korban Tingkah Konyol Harry Maguire

Reky Kalumata Suara.Com
Selasa, 19 April 2022 | 10:05 WIB
5 Hits Bola: 3 Pemain Manchester United yang Jadi Korban Tingkah Konyol Harry Maguire
Gelandang Manchester United, Paul Pogba dan Harry Maguire. [AFP]

Suara.com - Berstatus sebagai kapten Manchester United, performa Harry Maguire untuk tim malah dipertanyakan dan bahkan tak jarang penampilannya membuat rekan setim jadi korban.

Sementara bos Sevilla Julen Lopetegui mengklaim jika timnya kena mental saat menghadapi Real Madrid di ajang La Liga, Senin (18/4/2022) dini hari WIB. Menurut eks pelatih timnas Spanyol itu, para pemain Sevilla takut di laga tersebut.

Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Senin (18/4/2022) yang kami rangkum di bawah ini:

1. 3 Pemain Manchester United yang Jadi Korban Tingkah Konyol Harry Maguire

Gelandang Manchester United, Paul Pogba dan Harry Maguire. [AFP]
Gelandang Manchester United, Paul Pogba dan Harry Maguire. [AFP]

Berstatus sebagai kapten Manchester United, performa Harry Maguire untuk tim malah dipertanyakan dan bahkan tak jarang penampilannya membuat rekan setim jadi korban.

Performa Harry Maguire tengah menjadi sorotan dalam beberapa laga bersama Manchester United, karena dianggap biang kerok dan masalah hingga membuat tim kalah.

Baca selengkapnya

2. Sevilla Ditumbangkan Real Madrid, Julen Lopetegui Akui Pemainnya Kena Mental

Pelatih Sevilla, Julen Lopetegui. [GABRIEL BOUYS / AFP]
Pelatih Sevilla, Julen Lopetegui. [GABRIEL BOUYS / AFP]

Bos Sevilla Julen Lopetegui mengklaim jika timnya kena mental saat menghadapi Real Madrid di ajang La Liga, Senin (18/4/2022) dini hari WIB. Menurut eks pelatih timnas Spanyol itu, para pemain Sevilla takut di laga tersebut.

Baca Juga: Tanggapi Rumor Kylian Mbappe, Ancelotti: Real Madrid Punya Masa Depan Cerah

Dalam pertandingan yang digelar di Estadio Ramon Sanchez Pizjuan, Sevilla menelan kekalahan 2-3 dari Real Madrid.

Baca selengkapnya

3. 5 Pemain dengan Gaji Tertinggi di Liga Inggris, 4 Nama dari Manchester United

Kiper Manchester United, David de Gea. [ADRIAN DENNIS / AFP]
Kiper Manchester United, David de Gea. [ADRIAN DENNIS / AFP]

Sejumlah nama pemain bintang yang saat ini bermain untuk klub-klub Liga Inggris mendapatkan bayaran yang terhitung tinggi.

Bayaran tinggi yang diterima pemain-pemain bintang ini memang terhitung wajar karena Liga Inggris merupakan salah satu kompetisi yang paling tersohor di dunia.

Baca selengkapnya

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI