Hingga akhirnya pada menit 84, Inter dibungkam dengan gol Jaka Bijol yang dengan cantik memanfaatkan umpan Gerard Deulofeu. Petaka muncul, Inter Milan kembali kecolongan lewat gol Arslan di menit 90+3. Skor akhir 3-1 untuk Udinese.
Gerard Deulofeu mungkin menjadi pemain terbaik dalam pertandingan ini. Mantan pemain sayap AC Milan dan Barcelona ini sukses mengacak-ngajak sisi kiri pertahanan Inter Milan.
Sebelum memberi umpan dan berbuah gol, tendangan Deulofeu sempat membentur mistar gawang Inter.