Underdog, Persis Solo Tetap Incar Poin Penuh Lawan Tim Kuat PSM

Rully Fauzi Suara.Com
Rabu, 28 September 2022 | 18:19 WIB
Underdog, Persis Solo Tetap Incar Poin Penuh Lawan Tim Kuat PSM
Careteker Persis Solo, Rasiman (tengah). [ANTARA/Bambang Dwi Marwoto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

PSM hanya berjarak dua angka dari pemuncak klasemen sementara, Madura United yamg sudah bermain 10 kali di LIga 1 musim ini.

PSM tak hanya tampil apik di kancah domestik di awal musim ini. Tim besutan pelatih Bernardo Tavares juga tampil ciamik di pentas Asia, dengan mampu menembus final Piala AFC 2022 zona ASEAN.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI