
Pemain timnas Prancis lainnya yang juga harus menyaksikan perjuangan rekan-rekannya dari layar kaca karena tak bisa bermain ialah N’Golo Kante.
Gelandang Chelsea tersebut harus menjalani rehabilitasi cedera hamstring yang sudah membuatnya absen cukup lama. Akibatnya, Kante terpaksa menepi dari skuad timnas Prancis pada perhelatan Piala Dunia 2022.
[Muh Adif Setyawan]