5 Pemain Keturunan yang Tolak Panggilan Timnas Indonesia, No.4 Dirumorkan Gabung Manchester United

Arief Apriadi Suara.Com
Sabtu, 07 Januari 2023 | 04:05 WIB
5 Pemain Keturunan yang Tolak Panggilan Timnas Indonesia, No.4 Dirumorkan Gabung Manchester United
Mees Hilgers saat bertemu pelatih Manchester United, Erik ten Hag (Instagram @josedonatzfotografie)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Pemain Timnas Belanda, Pascal Struijk (kanan) saat memperkuat klubnya, Leeds United. [OLI SCARFF / AFP]
Pemain Timnas Belanda, Pascal Struijk (kanan) saat memperkuat klubnya, Leeds United. [OLI SCARFF / AFP]

Nama pemain keturunan Indonesia lain yang menolak membela Timnas Indonesia adalah Pascal Struijk. Pemain Leeds United tersebut mengaku lebih memilih membela Belanda atau Belgia.

Selain memiliki darah Belgia dan Belanda, Pascal Struijk ternyata juga memiliki darah keturunan Indonesia. Keturunan itu datang dari garis kakek dan nenek dari ayahnya.

Namun, Struijk justru tercatat pernah bermain bersama timnas Belanda U-17. Ia juga sempat menyatakan tak tertarik untuk memperkuat timnas Indonesia.

Kontributor: Aditia Rizki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI