Selain itu, banyak pemain Timnas Indonesia U-20 kerap telat mengambil keputusan di saat-saat penting baik dalam posisi menyerang atau bertahan.
Dengan deretan kekurangan Timnas Indonesia ini, Shin Tae-yong dirasa perlu bergerak cepat untuk memperbaikinya.
Kontributor: Aditia Rizki