"Apalagi persiapan dari saya sendiri tiga tahun 6 bulan. Saya pernah merasakan Piala Dunia di Korea pada 2016, jadi sangat tahu," jelasnya.
Shin Tae-yong mengatakan dampak adanya Piala Dunia U-20 cukup terasa bagi sepak bola Indonesia. Hal ini diakui olehnya yang cukup berpengelamanan dengan sepak bola Korea Selatan.