Profil Christian Rontini, Pemain Filipina Keturunan Italia yang Santer Dikaitkan dengan Persita

Rully Fauzi Suara.Com
Kamis, 04 Mei 2023 | 21:16 WIB
Profil Christian Rontini, Pemain Filipina Keturunan Italia yang Santer Dikaitkan dengan Persita
Christian Rontini. [Instagram/@christian_rontini18]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kesembilan pemain itu di antaranya Dhika Bhayangkara, Yohanes Kandaimu, Paulo Sitanggang, Rizki Darmawan, Irvan Febrianto, Muhammad Rifqi, Fandry Imbiri, Ghozali Siregar, serta Dadang Apridianto.

Di sisi lain, Persita berhasil mengamankan jasa pemain asing mereka di musim lalu. Nama-nama macam Bae Sin Yeong, Ramiro Fergonzi, Ezequiel Vidal, dan Javlon Guseynov dipastikan akan tetap membela tim berjuluk Laskar Pendekar Cisadane musim depan.

Persita  masih menyisakan satu slot kuota pemain asing, bisa jadi menjadi milik Rontini.

Menarik diikuti lebih lanjut siapakah pemain yang bakal didatangan Persita jelang bergulirnya Liga 1 2023/2024.

Biodata Singkat Rontini

Nama Lengkap: Christian Mangaron Rontini
Tanggal Lahir: 20 Juli 1999
Tempat Lahir: Bagno a Ripoli
Usia: 23 Tahun
Tinggi: 1,86 meter
Kewarganegaraan: Filipina - Italia
Posisi: Bek Tengah
Kaki Terkuat: Kanan
Klub Terakhir: Kelantan FC

Karier Klub

2016 (Verbania)
2018 (Sangiovannese)
2020 (Sangiovannese - ADT)
2020 ( ADT - Sangiovannese)
2021 (Sangiovannese - Antella)
2021 (Antella - ADT)
2022 (ADT - Penang)
2023 (Penang - Kelantan FC)
2023 (Kelantan FC )

[Eko]

Baca Juga: Dibuang Persebaya, Leo Lelis Resmi Dipinang Borneo FC

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI