Bawa Timnya Raih Dua Kemenangan Beruntun, Pelatih Thailand Jumawa: Kami yang Terkuat Di Piala AFF U-23 2023

Senin, 21 Agustus 2023 | 16:28 WIB
Bawa Timnya Raih Dua Kemenangan Beruntun, Pelatih Thailand Jumawa: Kami yang Terkuat Di Piala AFF U-23 2023
Pelatih timnas Thailand U-23, Issara Sritaro (kanan). [Ig@Supersub_Thailand]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hasil laga Thailand vs Kamboja ini juga memengaruhi peluang Timnas Indonesia U-23 untuk bisa lolos ke babak semifinal Piala AFF U-23 2023.

Jika Thailand meraih hasil minimal imbang, pelunag skuad Garuda Muda lolos ke semifinal sedikit terbuka.

Skuad Garuda Muda juga harus melihat hasil dari laga Vietnam vs Filipina dan Malaysia vs Timor Leste.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI