Hasil Liga Spanyol: Real Madrid Ditahan Rayo Vallecano, Gagal Kudeta Girona di Puncak

Arief Apriadi Suara.Com
Senin, 06 November 2023 | 05:24 WIB
Hasil Liga Spanyol: Real Madrid Ditahan Rayo Vallecano, Gagal Kudeta Girona di Puncak
Gelandang Real Madrid, Jude Bellingham bersaing dengan penyerang Rayo Vallecano, Isi Palazon selama pertandingan pekan ke-12 Liga Spanyol 2023-2024 antara Real Madrid vs Rayo Vallecano di stadion Santiago Bernabeu di Madrid pada 5 November 2023. Pierre-Philippe MARCOU / AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara bagi Rayo Vallecano, hasil imbang cukup berharga mengingat mereka menghadapi Real Madrid dengan status tim tandang.

Tambahan satu poin bikin Vallecano untuk sementara menduduki urutan kesembilan dengan koleksi 18 poin dari 12 laga.

Susunan Pemain Real Madrid vs Rayo Vallecano

Real Madrid (4-3-1-2): Kepa Arrizabalaga; Dani Carvajal, Antonio Rudiger, David Alaba, Fran Garcia; Federico Valverde, Eduardo Camavinga, Luka Modric; Jude Bellingham; Joselu, Vinicius Junior.

Pelatih: Carlo Ancelotti

Rayo Vallecano (4-1-4-1): Stole Dimitrievski; Andrei Ratiu, Abdul Mumin, Florian Lejeune, Alfonso Espino; Oscar Valentin; Isi Palazon, Pathe Ciss, Unai Lopez, Alvaro Garcia; Raul de Tomas.

Pelatih: Fransisco Rodriguez

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI