Ujian Berat, Ini Bukti Lawan Timnas Indonesia U-17 Semuanya Sulit di Grup A Piala Dunia U-17 2023

Rully Fauzi Suara.Com
Selasa, 07 November 2023 | 11:05 WIB
Ujian Berat, Ini Bukti Lawan Timnas Indonesia U-17 Semuanya Sulit di Grup A Piala Dunia U-17 2023
Timnas Ekuador U-17. (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terakhir, ada Panama yang akan dihadapi Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 nanti.

Di fase grup Piala CONCACAF U-17 2023 atau ajang Kualifikasi Piala Dunia U-17 2023 zona Amerika Tengah dan Utara, Panama mengalahkan Curacao dan Guatemala, plus menahan tim kuat Meksiko 1-1.

Kekuatan Panama pun makin terlihat saat menumbangkan Kuba 2-1 dan Honduras 2-0 di babak 16 besar dan perempat final.

Sayangnya di semifinal, langkah Panama dihentikan Meksiko setelah kalah 0-5. Meksiko sendiri akhirnya keluar sebagai juara setelah menang 3-1 atas Amerika Serikat di partai puncak.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI