Ivan Jenner Langsung Main Lawan Ajax Pasca Bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

Rully Fauzi Suara.Com
Selasa, 06 Februari 2024 | 23:10 WIB
Ivan Jenner Langsung Main Lawan Ajax Pasca Bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023
Pemain Timnas Indonesia, Ivar Jenner saat memperkuat klub Jong Utrecht di Belanda. (Instagram/ivarjnr)

Suara.com - Gelandang Timnas Indonesia, Ivar Jenner, setelah absen 19 pertandingan karena permasalahan cedera dan membela negara, akhirnya kembali bermain bersama tim muda FC Utrecht di level klub.

Meskipun absen cukup lama di level klub bersama Jong Utrecht alias Utrecht U-21, Shin Tae-yong tetap memilih Ivar Jenner sebagai pilihan utama untuk lini tengah Timnas Indonesia di Piala Asia 2023.

Sayangnya, perjalanan timnas harus berakhir pada babak 16 besar setelah kalah 0-4 dari Australia.

Setelah mengakhiri perjalanan bersama Timnas Indonesia di Piala Asia 2023, Ivar Jenner kembali ke pangkuan Jong Utrecht dan menunjukkan kehadirannya dalam pertandingan tandang melawan Jong Ajax pada Selasa (6/2/2024) WIB.

Laga  tersebut diselenggarakan di Training Complex Zoudenbaich, Belanda, di mana Ivar Jenner tampil penuh sepanjang 90 menit pertandingan.

Meski menunjukkan semangat yang tinggi, usaha keras Jenner tidak cukup untuk mengubah nasib Jong Utrecht, karena mereka akhirnya menyerah dengan skor tipis 0-1 dari Jong Ajax.

Satu-satunya gol dalam pertandingan itu dilesakkan oleh Jaydon Banel pada menit ke-35, mengukir kemenangan untuk Jong Ajax.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

Baca Juga: Deretan Penggawa Timnas Senior yang Bisa Masuk Skuad Indonesia U-23 untuk Piala Asia U-23 2024

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI