Taklukkan Vietnam di My Dinh, Bung Kus Ungkap Kunci Sukses Timnas Indonesia

Rabu, 27 Maret 2024 | 09:00 WIB
Taklukkan Vietnam di My Dinh, Bung Kus Ungkap Kunci Sukses Timnas Indonesia
Pesepak bola Timnas Indonesia Ramadhan Sananta (kanan) berselebrasi dengan rekannya Justin Hubner (kiri) usai mencetak gol ke gawang Timnas Vietnam dalam laga keempat kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia putaran kedua Grup F di Stadion Nasional My Dinh, Hanoi, Vietnam, Selasa (26/3/2024). Timnas Indonesia menang dengan skor akhir 3-0. ANTARA FOTO/HO-PSSI/mrh/rwa.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bung Kus, menambahkan Peningkatan performa tim nasional membuat gairah persepak bolaan Indonesia meningkat. Nah, ini momentum yang harus dimanfaatkan PSSI untuk mengimbanginya dengan peningkatan di sektor pembinaan, khususnya sepak bola usia muda.

"Gairah sepak bola di Tanah Air kini sangat besar. Ini akan lebih memudahkan langkah PSSI dalam menata pembinaan secara menyeluruh. Jangan lewatkan kesempatan ini!," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI