Di putaran ketiga, Timnas Indonesia akan menghadapi lawan-lawan yang lebih tangguh. Di fase ini, mereka berpotensi menghadapi raksasa Asia seperti Jepang, Korea Selatan, Iran, Arab Saudi hingga Australia.
Melihat level lawan yang lebih tinggi, Timnas Indonsia dinilai perlu memperkuat tim, salah satunya dengan mendatangkan para pemain keturunan.