Sandy Walsh Akhirnya Punya Julukan dari Suporter hingga Disebut Mirip Suami Inul Daratista

Minggu, 06 Oktober 2024 | 20:49 WIB
Sandy Walsh Akhirnya Punya Julukan dari Suporter hingga Disebut Mirip Suami Inul Daratista
Bek Kanan Timnas Indonesia, Sandy Walsh. (Instagram/sandywalsh)

Suara.com - Sederet pemain Timnas Indonesia memiliki julukan yang diberikan oleh suporter maupun netizen di sosial media (sosmed).

Misalnya Ragnar Oratmangoen yang dipanggil Wak Haji, lalu Jay Idzes sebagai Bang Jay hingga Rafael Struick yang disebut El Klemer.

Kali ini, satu lagi pemain Timnas Garuda mendapat panggilan unik dari suporter.

Dia adalah full bacl kanan Sandy Walsh yang bergabkini datang dengan penampilan baru di wajah berupa kumis melintang.

"Hai sobat Garuda saya datang di Bahrain, dan saya siap untuk pertandingan selanjutnya melawan Bahrain," ucap Sandy Walsh dalam video yang diunggah akun Instagram @timnas.indonesia, Minggu (6/10/2024).

Pemain Mechelen itu nampak percaya diri dengan tampilan kumis baru.

"Saya pak kumis, do you like it?" sambung Sandy sembari tersenyum.

Kocaknya, dalam unggahan akun Instagram sang pemain @sandywalsh, bek berusia 29 tahun disebut-sebut mirip suami pedangdut Inul Daratista, Adam Suseno.

"Bang, lu klo pake kumis doang mirip suaminya Mbak Inul," tulis @rini***.

Baca Juga: Dua Bocah di Becak pada Foto Ini Kini Main di Liga Jepang, Kirim Kode Mau Bela Timnas Indonesia

"Menyala pak kumis," balas @yxwd***.

"Nyalain sendiri apinya bang kumisss," timpal @annii***.

Di sisi lain, pemain Timnas Indonesia sudah tiba di Bahrain jelang laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang akan berlangsung 10 Oktober 2024.

Sesuai jadwal skuad Merah Putih berkumpul pada hari ini, Minggu (6/10/2024) di Bahrain. Sementara pemain yang berlaga di BRI Liga 1 berangkat bersama-sama menuju Bahrain pada Sabtu (5/10) malam.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI