3 Pemain yang Bisa Gantikan Mees Hilgers Lawan Jepang, Ada Bek Lokal Kesayangan STY!

Senin, 04 November 2024 | 10:32 WIB
3 Pemain yang Bisa Gantikan Mees Hilgers Lawan Jepang, Ada Bek Lokal Kesayangan STY!
Mees Hilgers cetak gol di FC Twente (ig FC Twente)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bek berusia 24 tahun ini tak asing dengan pos bek tengah kanan karena mengisi pos itu di Venezia. Jika ia dimainkan di pos tersebut, maka Jordi Amat akan dipasang sebagai bek tengah Timnas Indonesia.

Secara statistik, Jay Idzes punya catatan apik dengan membuat 3,1 sapuan serta memenangkan 2 duel udara per laga, unggul atas Mees Hilgers yang hanya membuat 2,6 sapuan dan memenangkan 1,2 duel per laga.

(Felix Indra Jaya)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI