Tiba di Thailand, Shayne Pattynama Dilaporkan Gabung Buriram United

Arif Budi Suara.Com
Selasa, 01 Juli 2025 | 15:48 WIB
Tiba di Thailand, Shayne Pattynama Dilaporkan Gabung Buriram United
Shayne Pattynama dilaporkan gabung ke klub Thailand, Buriram United. (instagram.com/@s.pattynama)
Shayne Pattynama memakai jersey tandang terbaru Timnas Indonesia garapan Erspo. [Dok. Ig/erspo.official]
Shayne Pattynama dilaporkan gabung ke klub Thailand, Buriram United. [Dok. Ig/erspo.official]

Padahal bek kiri timnas Indonesia tersebut sempat menunjukkan potensinya ketika bermain di klub Norwegia, Viking FK.

Shayne Pattynama menjadi andalan saat berseragam Viking FK dengan total bermain 89 pertandingan selama tiga musim menyumbangkan tiga gol dan 12 assist.

Akan tetapi, kini performanya menurun dan Shayne Pattynama memutuskan untuk berkarier di Thailand gabung Buriram United.

Shayne Pattynama sendiri juga semakin kehilangan tempat utama di timnas Indonesia karena kalah saing dengan Calvin Verdonk sebagai bek kiri.

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI