Baca 10 detik
- Ajax Amsterdam mengalihkan fokus mencari bek kiri dari Quilindschy Hartman ke opsi yang lebih realistis.
- Bek kiri Timnas Indonesia, Dean James dari Go Ahead Eagles, masuk radar karena dianggap opsi menarik dan terjangkau.
- Ajax juga memantau Souffian El Karouani, namun terkendala potensi harga jual yang lebih tinggi karena peminat lain.
Dengan situasi tersebut, Dean James dinilai sebagai solusi paling rasional, sudah berpengalaman di Eredivisie, sesuai kebutuhan taktik, dan tidak membebani anggaran klub.
Kini, menarik dinantikan apakah Ajax akan benar-benar melangkah serius untuk membawa bek kiri Go Ahead Eagles tersebut ke Johan Cruyff Arena.
Kontributor: M.Faqih