Kepergok Kasih Simbol Hati ke Syahrini, Reino Barack Tersipu Malu

Yazir Farouk Suara.Com
Rabu, 30 Januari 2019 | 20:16 WIB
Kepergok Kasih Simbol Hati ke Syahrini, Reino Barack Tersipu Malu
Syahrini [Suara.com/Ismail]

Suara.com - Teka-teki penyanyi Syahrini dan Reino Barack menjalin hubungan asmara masih terus bergulir sampai sekarang.

Beberapa hari lalu, Reino kepergok memberikan simbol hati warna ungu di kolom komentar unggahan Instagram Syahrini. Tak lama setelah itu, Syahrini mengunggah video disertai simbol hati warna ungu.

Reino Barack dan Syahrini. (Instagram)
Reino Barack dan Syahrini. (Instagram)

Unggahan Syahrini itu diduga kuat untuk membalas komentar Reino. Terlebih, dia juga menulis "I Miss You Tou".

Terkini, sahabat Reino, Andre Talabessy meledek mantan pacar Luna Maya itu soal unggahan simbol hati warna ungu. Hal Itu terungkap dalam video yang diunggah akun gosip.

"Sekarang love-nya ungu semua, why?," kata Andre bertanya kepada Reino.

Mendengar itu, Reino tertunduk malu. "Warna modus," kata Reino disusul tawa Andre.

Kabar Syahrini berpacaran dengan Reino memang tengah mencuat belakangan ini. Bahkan, mereka disebut-sebut liburan bersama ke Jepang beberapa waktu lalu.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI