Ponsel Vicky Prasetyo Dibongkar, Chat ke Tamara Bleszynski Bikin Malu

Jum'at, 06 September 2019 | 14:54 WIB
Ponsel Vicky Prasetyo Dibongkar, Chat ke Tamara Bleszynski Bikin Malu
Vicky Prasetyo di Jalan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Kamis (4/7/2019). [Yuliani/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Raffi Ahmad selanjutnya membacakan lagi pesan lain yang dikirim Vicky Prasetyo.

Vicky Prasetyo hanya bisa pasrah rahasianya diketahui banyak orang. Namun dia berdalih pesan itu dikirim karena ingin bersilaturahim saja.

"Aku cuma bersosial. Apa sih salahnya orang bersosialisasi," kata Vicky Prasetyo.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI