Gara-Gara Cat Rambut, Zaskia Adya Mecca Panggil Ayahnya Kampungan

Senin, 07 Desember 2020 | 09:43 WIB
Gara-Gara Cat Rambut, Zaskia Adya Mecca Panggil Ayahnya Kampungan
Zaskia Adya Mecca saat dijumpai di kawasan Rawamangun, Jakarta Timir pada Sabtu (14/9/2019). [Suara.com/Revi Cofans Rantung]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Warnanya merah alay gitu," tulisnya.

Untungnya, ayah Zaskia Adya Mecca pun tak sampai marah-marah.

"Demi ketenangan rumah tangga, papa nggak bisa protes gimana-gimana," ujarnya.

"Jadi gimana? Istri selalu aman yaa," imbuh Zaskia Adya Mecca yang memberikan kesimpulan atas kejadian tersebut.

Penyanyi Intan RJ yang melihat postingan Zaskia Adya Mecca pun ikut terhibur

"Jadi senyum liatnya deh Biiaaaaaaa.. so happy got completed family," kata artis 35 tahun ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI