Lama Tak Manggung, Nia Daniaty Curhat Habiskan Waktu Bareng Cucu

Sumarni Suara.Com
Senin, 01 Februari 2021 | 18:05 WIB
Lama Tak Manggung, Nia Daniaty Curhat Habiskan Waktu Bareng Cucu
Penyanyi Nia Daniaty saat ditemui di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (26/1/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hanya saja, dia mencoba ambil hikmah positif. "Pokoknya dampak positifnya kita jadi lebih dekat bisa mengajarkan anak, cucu," jelas Nia Daniaty.

Selain Nia Daniaty, ReYUNIan tadi malam juga menghadirkan penyanyi era 80-an, Jayanti Mandasari. Dia memang lama tak tampil di layar kaca lantaran tinggal di Brunei Darussalam.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI