Lagi, Sidang Cerai Ayus Sabyan dan Ririe Fairus Kembali Ditunda

Rabu, 17 Maret 2021 | 13:33 WIB
Lagi, Sidang Cerai Ayus Sabyan dan Ririe Fairus Kembali Ditunda
Istri Ayus Sabyan, Ririe Fairus keluar dari ruang sidang usai menjalani sidang perceraian di Pengadilan Agama Jakarta Utara, Rabu (17/3/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ririe pun hanya meminta kepada awak media untuk mendoakan sidangnya bisa segera selesai.

"Doain yang terbaik untuk saya saja ya. Saya nggak bisa ngomong apa-apa," tutur Ririe Fairus.

Seperti diketahui, perceraian Ririe Fairus dan Ayus Sabyan diduga kuat karena hubungan terlarang Ayus dengan rekannya di grup band Sabyan Gambus, Nissa Sabyan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI